'cookieChoices = {};' Bertahan ketika kehabisan air di hutan. - Moving forward

Header Ads

Bertahan ketika kehabisan air di hutan.


Perjalanan ke tengah hutan mungkin saja kita sudah bawa perbekalan, namun biasanya hanya ala kadarnya, karena kalau kita ke hutan tidak mungkin membawa beban  berlebih. Bila suatu saat mengalami hal demikian beberapa tips berikut mungkin bermanfaat, Jaga pergerakan tubuh agar tidak mengeluarkan energi berlebih dan berikut ini beberapa sumber air di hutan :

1. Dari tanaman yang mengandung kadar air banyak seperti : Pisang, enau, pakis, kaktus, kelapa.
2. Tanaman bambu muda biasanya didalam batang mengandung air, namun rasanya mungkin lain dari air biasa.
3. Mengumpulkan air di dedaunan pada pagi hari.
4. Bila di area tersebut hutan basah, cobalah mencari titik terendah, barangkali dengan menggali beberapa meter sumber air bisa ditemukan
5. Mengumpulkan beberapa daun tidak beracun, kemudian peras airnya.
6. Menyuling air tanah-pohon, dengan berbekal alat sederhana plastik dan tali pengikat perbedaan suhu tanah dan pohon akan menghasilkan air.

Tidak ada komentar